Hai teman-teman apa kabar semua....! pasti baik aja bukan dan saya berharap
anda semakin pintar dalam memahami pembelajaran artikel didalam halaman blog
saya, kali ini kita akan bahas materi mengenai bagaimana cara menghilangkan kotak pada Text Box pada system pengoperasian
Microsot Word dan bagaimana langkahnya simak berikut :
1. Hal pertama yang perlu anda lakukan adalah
:
Membuka program Microsot Word (Klik
insert-klik shapes dan klik kotak pertama (text box) lalu arahkan mouse
anda nanti gambar pada mouse anda akan berubah seperti tanda tambah (+) dan mulai
membuat kotak (klik tahan mouse dan geser mouse
yang dinginkan) untuk memperjelas keterangan diatas anda bisa lihat
gambar berikut :
2. Menghilangkan kotak
Untuk menghilangkan kotak pada Text Box (Klik kode ujung kotak gambar tanda panah lalu klik kanan-klik
format shape-klik line colour-klik no line dan klik close) perhatikan gambar
berikut :
Sesimpel dan semudah itu cara menghilangkan kotak pada text box dan saya
sarankan langsung dipraktek kan ya >>>> semoga bermanfaat dan selamat mencobanya nantikan
artikel lainnya, sekian dan terima kasih sudah berkunjung di blog saya
>>>>
Note
Belajar dan terus belajar, anda pasti bisa karena terbiasa
................!